Pajama Drive (パジャマドライブ, Pajamadoraibu) adalah setlist pertunjukan
teater dari grup idola JKT48, yang diadaptasi dari panggung ke-3 AKB48 Tim B
dan diterjemahkan ke dalam Bahasa Indonesia. Setlist ini pertama kali
dipentaskan pada Mei 2012 oleh Generasi 1 dan telah dibawakan oleh berbagai
formasi JKT48, termasuk Siswi Pelatihan dan Akademi Kelas A. Pertunjukan ini
menjadi bagian penting dari sejarah JKT48, dengan berbagai penampilan khusus
dan kebangkitan sepanjang waktu, termasuk perayaan ulang tahun teater dan
pemilihan anggota melalui voting penggemar. Pajama Drive telah menjadi salah
satu setlist ikonik yang memperkenalkan banyak anggota baru dan menjadi sarana
untuk meningkatkan karier mereka di JKT48.
Di Album Pajama Drive dirilis pada tahun 2012 oleh JKT48 ada 16 Lagu dan sudah
di lengkapi dengan lirik: