Tiba-tiba iklan pada blog/ situs tidak mucul, setelah di cek pada akun Goole AdSense ada notifikasi "Jumlah iklan yang dapat Anda tampilkan telah dibatasi untuk satu atau beberapa produk AdSense Anda. Untuk mengetahui informasi selengkapnya, buka Pusat Kebijakan." Itu alasan iklan tidak tayang.
Kalau iklan tidak tayang pada situs/ blog maka tidak bisa mendapatkan penghasilan uang lagi. Mungkin merasa kecewa pastinya.
Apa itu Jumlah Iklan AdSense Dibatasi
Tidak semua iklan produk adsense bisa taynag semua, seperti waktu normal tidak ada notifikasi tersebut. Ketika Iklan AdSense Dibatasi masih tetap tayang tetapi hanya waktu tertentu saja, dan iklan memiliki harga yang sangat murah CPC Iklan AdSense nya.
Kenapa Jumlah Iklan Google AdSense Dibatasi?
Penyebab iklan google adsense dibatasi adalah ada hal yang mecurigakan, seperti melakukan pendapatan penghasilan dengan cara curang dengan cara klik iklan sendiri atau mengujungi situs/ halaman artikel situs secara terus menerus dengan satu device IP Addres yang sama hal ini di anggap spam.
Selain itu juga bisa disebabkan oleh konten yang sensitif atau konten artikel yang di larang oleh kebijakan google adsense sendiri. Untuk mengetahui penyebabnya kita harus membaca kebijakan penayangan iklan adsense agar iklan tetap terus tayang mendapatkan penghasilan.
Bagimana Cara Mengatasi Jumlah Iklan AdSense Dibatasi!
Cara menghilangkan notifikasi Jumlah Iklan AdSense Dibatasi yang harus di lakukan, sebagai berikut:
- Lepas semua kode iklan yang terpasang pada Bolg/ situs
- Buat konten rutin dengan berkualitas SEO
- Jangan sering buka blog/ situs sendiri dengan satu device IP Addres
Biasanya itu yang selalu saya terapkan ketika terkena pembatas iklan google adsense. Pasti Anda bertanya berapa lama notifikasi itu akan hilang?
Tips Cara Menghilangkan Notofikasi Jumlah Iklan AdSense Dibatasi
Setelah Anda melakukan cara di atas, bisanya menunggu paling cepat 3 hari - 1 minggu baru hilang. Tetapi ada juga yang sampai ber bulan-bulan hal itu biasanya banyak penyebabnya, seperti template blogger yang ketika ada klik satu halaman artikel bisa mengandakan itu termasuk spam, biasanya itu.
Lalu kenapa bisa ketika mengunjugi halaman artikel view bisa ganda? Hal ini kemungkinan pengembang template memang sengaja karena ketika di pakai orang lain bisa terkejut setelah menggunakan template blog ini mendapatkan view banyak. Ada lagi yang memakai waktu beberapa menit tiba-tiba halaman artikel refresh sendiri maka iklan adsense yang tayang juga akan ada yang berbeda.
Baca Penting
Pemasangan iklan AdSense yang sudah hilang pembatasnya jangan langsung di pasang, tunggu dua hari sampai tiga hari, agar memang benar-benar aman terlebih dahulu. Agar tidak terkena notifikas pembatas iklan adsense lagi.Kesimpulan
Jumlah Iklan AdSense Dibatasi, iklan yang tayang pada blog/ situs sangat minim dan mengurangi penghasilan awal. Agar iklan tayang semua maka yang harus di lakukan adalah melepas semua kode iklan adsense terlebih dahulu sampai notifikasi hilang, baru iklan di pasang lagi.